dahulu Para peneliti akademis mengatakan suatu rancangan sistem yang berorientasi kepada pemakai, yang memperhatikan kapabilitas dan kelemahan pemakai ataupun sistem (komputer) akan memberi kontribusi kepada interaksi manusia-komputer yang lebih baik. Maka pada pertengahan tahun 80-an diperkenalkanlah istilah Human-Computer Interaction (HCI) atau Interaksi Manusia-Komputer.Interaksi manusia dengan komputer adalah salah satu ilmu yang membahas mengenai interaksi manusia atau pengguna dengan suatu sistem,sistem disini misalnya sistem komputer maupun sistem informasi yang yang dapat kita gunakan sehari-hari.
Tuesday, 23 March 2010
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment